About the Journal
Jurnal JURIDICA merupakan jurnal ilmiah yang memuat artikel-artikel hasil penelitian, kajian, dan pemikiran bidang peraturan perundang-undangan, hukum dan keadilan.Jurnal ilmiah yang memuat tulisan hasil penelitian dosen dan mahasiswa maupun penulis lepas yang fokus pada bidang ilmu hukum. Diterbitkan dua kali setahun yaitu bulan Maret dan September oleh Fakultas Hukum Universitas Gunung Rinjani.